Kamis, 12 Juli 2012

Pasang Related Post di Blog :: Link Within

(gb1)
 
Sahabat blogger. " Ada yang tau gak cara membuat Related Post (gb1) pada setiap postingan ?? " kalo ada yang belum tau, saya akan ajarkan untuk anda. Pada kesempatan kali ini juga saya akan memberi tau anda bagaimana langkah - langkahnya.  cekidot .... :)

1. Pertama kita harus login pada akun blog anda.
2. Buka LinkWithin.
3. Isikan email, blog link, platform, dan width. seperti pada screenshot (gb2) yang ada di bawah.

 (gb2)
4. Klik " Get Widget ".
5. Klik " install Widget ".
(gb3)
6. Setelah langkah di atas (gb3), kemudian akan muncul (gb4) yang ada di bawah ini. dan Klik " Menambah Widget "
(gb4)
7. Lalu lihat hasilnya pada blog anda. 
8. yang terakhir jangan lupa tinggalkan komentar untuk artikel ini ya ... :) Semoga bermanfaat.

Terkait

Description: Pasang Related Post di Blog :: Link Within Rating: 4.5 Reviewer: Sinta Ayu ItemReviewed: Pasang Related Post di Blog :: Link Within
Al
Mbah Qopet Updated at: 20.47